Wisata Alam Kab.Pinrang
Permandian Air Panas Sulili
Permandian
ini terletak di kelurahan Mamminasae, Kecamatan Paleteang (Jaraknya ± 7
Km arah Timur Kota Pinrang), waktu tempuh perjalanan ± 10 menit
melewati jalan darat yang beraspal mulus. Fasilitas yang dimiliki tempat
ini adalah pemondokan (tempat peristirahatan) serta kolam mandi. Tempat
ini banyak dikunjungi masyarakat, selain untuk berekreasi kandungan
belerang dari sumber air panas ini juga dipercaya dapat mengobati
berbagai penyakit kulit dan reumatik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar